IDEAS home Printed from https://ideas.repec.org/p/osf/osfxxx/hdy8u.html
   My bibliography  Save this paper

gslc week 13 E-service quality and corporate image

Author

Listed:
  • Raihan, Ahmad Faiz

Abstract

Saat ini, teknologi terus berkembang dengan pesat hingga mempengaruhi kehidupan manusia secara menyeluruh. Teknologi sekarang telah menjadi gaya hidup untuk komunitas masyarakat di seluruh dunia, kita dapat menemukan teknologi dimana – mana dengan mudah. Karena kemajuan tersebut, segala aspek kehidupan manusia ikut terpengaruh dan dipaksa untuk beradaptasi, tidak terkecuali untuk dunia bisnis. Saat ini, mulai banyak bisnis yang memanfaatkan teknologi untuk memudahkan aktifitas. Maraknya penggunaan teknologi pada bisnis mendorong para pebisnis untuk terus mengembangkan teknologi yang dapat memberikan manfaat bagi perusahaan dan menggunakannya seefektif mungkin dalam proses bisnis. Persaingan dalam dunia bisnis merupakan hal utama yang dilakukan oleh seorang manajemen untuk dapat bertahan dan mempertahankan perusahaan bisnis supaya sebuah perusahaan terus berkelanjutan dan berkembang yang bertujuan untuk memenuhi sebuah kepuasan pelanggan. Perusahaan yang dapat menghasilkan produk maupun jasa, selalu memfokuskan pada ketergantungan pelanggan, kualitas, dan nilai untuk membangun citra positif pada pelanggan perusahaan. Dengan implementasi teknologi kedalam pelayanan, pelayanan yang tadinya konvensional menjadi pelayanan elektronik (E–service quality) yang diharapkan untuk mempercepat proses bisnis. Citra perusahaan yang baik dan kuat yang memiliki jangka menengah dan panjang daya saing; menjadi tameng selama masa krisis, menarik eksekutif yang andal, di mana eksekutif yang andal adalah aset perusahaan; meningkatkan efektivitas strategi pemasaran, menghemat pada biaya operasional akan menguntungkan bagi perusahaan untuk mengetahui apa yangpersepsi pelanggan tentang teknologi ini terutama dalam hal peningkatan kualitas layanan berbasis elektronik dan citra perusahaan. Di Indonesia sendiri, salah satu implementasi yang paling terlihat adalah implementasi teknologi e-commerce. Pada tahun 2015, Indonesia telah menjadi pasar ecommerce terbesar diseluruh Asia Tenggara.

Suggested Citation

  • Raihan, Ahmad Faiz, 2022. "gslc week 13 E-service quality and corporate image," OSF Preprints hdy8u, Center for Open Science.
  • Handle: RePEc:osf:osfxxx:hdy8u
    DOI: 10.31219/osf.io/hdy8u
    as

    Download full text from publisher

    File URL: https://osf.io/download/61f8deeb2082b8065e4dffe9/
    Download Restriction: no

    File URL: https://libkey.io/10.31219/osf.io/hdy8u?utm_source=ideas
    LibKey link: if access is restricted and if your library uses this service, LibKey will redirect you to where you can use your library subscription to access this item
    ---><---

    More about this item

    NEP fields

    This paper has been announced in the following NEP Reports:

    Statistics

    Access and download statistics

    Corrections

    All material on this site has been provided by the respective publishers and authors. You can help correct errors and omissions. When requesting a correction, please mention this item's handle: RePEc:osf:osfxxx:hdy8u. See general information about how to correct material in RePEc.

    If you have authored this item and are not yet registered with RePEc, we encourage you to do it here. This allows to link your profile to this item. It also allows you to accept potential citations to this item that we are uncertain about.

    We have no bibliographic references for this item. You can help adding them by using this form .

    If you know of missing items citing this one, you can help us creating those links by adding the relevant references in the same way as above, for each refering item. If you are a registered author of this item, you may also want to check the "citations" tab in your RePEc Author Service profile, as there may be some citations waiting for confirmation.

    For technical questions regarding this item, or to correct its authors, title, abstract, bibliographic or download information, contact: OSF (email available below). General contact details of provider: https://osf.io/preprints/ .

    Please note that corrections may take a couple of weeks to filter through the various RePEc services.

    IDEAS is a RePEc service. RePEc uses bibliographic data supplied by the respective publishers.