Author
Abstract
Perkembangan internet saat ini berkembang sangat pesat. Di Indonesia mulai berkembang istilah perbuatan yang disebut transaksi jual beli secara online melalui aplikasi shoppe. Ada kemungkinan itu akan terjadi menimbulkan masalah karena harga yang dicantumkan sangat murah. Para konsumen membeli dan memesan barang melalui aplikasi shoppe tanpa mengetahui barang tersebut asli atau palsu,peredaran penjualan gitar palsu ini merupakan hal biasa bagi para customer yang ingin memiliki gitar dengan harga yang lebih murah dari harga aslinya. Dalam penggunaan E-commerce khususnya shoppe memegang peranan sangat penting pada zaman yang serba digital seperti sekarang ini, hampir semua orang beralih menggunakan aplikasi berbasis digital untuk mempermudah segala kegiatan. Contohnya berbelanja online untuk membeli semua kebutuhan sehari-sehari yang di perlukan di E-Commerce shoppe. Dengan adanya aktivitas belanja berbasis di gital membuat masyarakat semakin banyak menggunakan aplikasi berbasis digital ini dan semakin berkurang yang melakukan aktivitas secara langsung contohnya ketika masyarakat ingin berbelanja kebanyakan melalui aplikasi shopee karena di anggap lebih mudah dan praktis. Banyak konsumen yang tergiur dengan harga yang ditawarkan dengan iming-iming barang kualitas bagus. Namun setelah memesan barang tersebut dan tiba pemakaian barang tersebut tidak bertahan lama karena barang tersebut palsu. Salah satunya yaitu gitar, gitar banyak digemari di kalangan muda. Harga gitar pun jika di survei di toko yang memiliki label original relative mahal dibandingkan dengan took yang tidak memiliki label original di shopee. Artikel ini akan membahas bagaimana perbandingan antara penjual di shopee toko berlabel original dan tidak memiliki label original penjual gitar serta dampak bagi konsumen.
Suggested Citation
Elvianti, Ketrin, 2022.
"Pelanggaran Penjualan Barang Ilegal Gitar Palsu Di Shoppe,"
OSF Preprints
59kzx, Center for Open Science.
Handle:
RePEc:osf:osfxxx:59kzx
DOI: 10.31219/osf.io/59kzx
Download full text from publisher
Corrections
All material on this site has been provided by the respective publishers and authors. You can help correct errors and omissions. When requesting a correction, please mention this item's handle: RePEc:osf:osfxxx:59kzx. See general information about how to correct material in RePEc.
If you have authored this item and are not yet registered with RePEc, we encourage you to do it here. This allows to link your profile to this item. It also allows you to accept potential citations to this item that we are uncertain about.
We have no bibliographic references for this item. You can help adding them by using this form .
If you know of missing items citing this one, you can help us creating those links by adding the relevant references in the same way as above, for each refering item. If you are a registered author of this item, you may also want to check the "citations" tab in your RePEc Author Service profile, as there may be some citations waiting for confirmation.
For technical questions regarding this item, or to correct its authors, title, abstract, bibliographic or download information, contact: OSF (email available below). General contact details of provider: https://osf.io/preprints/ .
Please note that corrections may take a couple of weeks to filter through
the various RePEc services.