Author
Listed:
- Eko Susetyarini
- Ainur Rofieq
- Roimil Latifa
- Supiana Dian Nurtjahyani
- Nurrohman Nurrohman
Abstract
Background: Implementasi lesson study for learning community (LSLC) memerlukan kompetensi dan pemahaman yang tepat pada para guru. SMP Muhammadiyah 8 Kota Batu mulai berupaya mengimplementasikan lesson study for learning community (LSLC) pada beberapa mata pelajaran, meskipun masih ada permasalahan yang dihadapi. Tujuan: Tujuan pengabdian kepada masyarakat ini adalah mendampingi guru dalam menyusun chapter design, lesson design, dan open lesson pada bahasan tertentu untuk open class berbasis LSLC. Metode: Program ini menggunakan metode pendampingan, yang dibagi menjadi workshop, simulasi, pendampingan praktik, dan evaluasi. Kegiatan diikuti oleh enam orang guru. Pelaksanaan berupa pemberian materi yang terancang pada lesson design berbasis LS dengan praktik 2 siklus (open class/open lesson) dan refleksi matapelajaran. Output workshop/simulasi adalah chapter design dan lesson design materi bahasa dan IPS. Tim juga melakukan evaluasi tentang pelaksanaan pendampingan untuk peningkatan kualitas refleksi guru dengan cara Focus Group Discussion. Hasil: Pelaksanaan pendampingan guru bermutu berbasis LSLC adalah peningkatan kualitas pembelajaran telah berjalan dengan lancar, yang diawali dengan kegiatan penyusunan chapter dan lesson design. Pelaksanaan open class dilaksanakan pada matapelajaran Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris dan IPS. Refleksi pembelajaran dilaksanakan secara daring. Kesimpulan: Program ini dapat diimplementasikan secara luas dengan menyasar guru-guru pengaajar matapalajaran lain atau bahkan guru-guru lain di bawah koordiasi Majelis Pendidikan Dasar dan Mengah, Pimpinan Daerah Muhammadiyah.
Suggested Citation
Eko Susetyarini & Ainur Rofieq & Roimil Latifa & Supiana Dian Nurtjahyani & Nurrohman Nurrohman, 2024.
"Pendampingan Guru Bermutu Berbasis Lesson Study for Learning Community untuk Peningkatan Kualitas Pembelajaran di SMP Muhammadiyah 8 Kota Batu,"
Jurnal SOLMA, Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka (UHAMKA Press), vol. 13(2), pages 1356-1374.
Handle:
RePEc:apn:jsolma:v:13:y:2024:i:2:p:1356-1374:id:14451
Download full text from publisher
Corrections
All material on this site has been provided by the respective publishers and authors. You can help correct errors and omissions. When requesting a correction, please mention this item's handle: RePEc:apn:jsolma:v:13:y:2024:i:2:p:1356-1374:id:14451. See general information about how to correct material in RePEc.
If you have authored this item and are not yet registered with RePEc, we encourage you to do it here. This allows to link your profile to this item. It also allows you to accept potential citations to this item that we are uncertain about.
We have no bibliographic references for this item. You can help adding them by using this form .
If you know of missing items citing this one, you can help us creating those links by adding the relevant references in the same way as above, for each refering item. If you are a registered author of this item, you may also want to check the "citations" tab in your RePEc Author Service profile, as there may be some citations waiting for confirmation.
For technical questions regarding this item, or to correct its authors, title, abstract, bibliographic or download information, contact: Susilo (email available below). General contact details of provider: https://journal.uhamka.ac.id/index.php/solma/ .
Please note that corrections may take a couple of weeks to filter through
the various RePEc services.